Bahan - Bahan :
- 2 Buah Jagung
- 100 gram Kacang Tanah
- Secukupnya Kacang Panjang ( potong 2cm)
- Secukupnya Daun Melinjo
- Secukupnya Buah Melinjo
- Secukupnya Nangka Muda
- Secukupnya Kol
Bumbu - Bumbu :
- Asem Jawa atau Asam Kandis
- 1 ruas Lengkuas (memarkan)
- 2 lembar daun salam
Bumbu Halus :
- 3 buah Cabai Merah
- 4 buah bawang merah
- 2 buah bawang putih
- Secukupnya terasi
- Gula
- Garam
- Penyedap Rasa ( jika di butuhkan)
Langkah - Langkah :
- Cuci bersih sayuran lalu potong - potong
- Rebus Jagung , Buah Melinjo , Nangka Muda , Labu Siam , lengkuas , daun salam , asam
- Haluskan bumbu , jika rebusan sudah mendidih masukan bumbu yang telah di haluskan
- Tunggu hingga matang lalu sajikan selagi hangat
Tidak ada komentar:
Write komentar